Judul Album Mulan Jameela Diambil dari Asmaul Husna

Jakarta - Mulan Jameela kembali menelurkan album terbarunya yang bertajuk '99 Vol 2 'Patient''. Lantas makna apa sih yang yang tersirat salam tajuk tersebut.

"(Patient) Setelah dipikir-pikir aku kalau bikin album harus butuh kesabaran. Ya ini simbol aja sih," kata Mulan di Plaza Semanggi, Jakarta Selatan, Rabu (2/5/2018).


Memaknai angka 99, ternyata ada maksud khusus, "Kalau di agama, 99 itu Asmaul Husna. Nama-nama Tuhan yang baik. Mudah-mudahan bisa jadi doa, untuk lagunya, untuk aku secara pribadi," ungkap Mulan.

Album yang dirilis dalam bentuk digital itu pun sudah dapat dinikmati penggemarnya. Di dalamnya berisikan 7 lagu yang mayoritas bernuansa EDM.

1. 'Bye Bye Boy'
2. 'Jangan Berhenti'
3. 'Trauma'
4. 'Aku Mau Kamu'
5. 'Boneka Barbie'
6. 'Hilang'
7. 'Bintang Kecilku'

Tonton videonya di 20Detik:

[Gambas:Video 20detik]


(fbr/dar)

Photo Gallery

1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

Related Posts :

0 Response to "Judul Album Mulan Jameela Diambil dari Asmaul Husna"

Posting Komentar