Polisi Temukan Tembakan di Kepala dan Badan Nipsey Hussle yang Tewas Dibunuh

Jakarta - Penyidik dari pihak kepolisian Los Angeles akhirnya merilis penyebab kematian rapper Nipsey Hussle yang bernama asli Ermias Asghedom.

Dikutip dari Billboard, otopsi tersebut menunjukan Nipsey Hussle meninggal karena tembakan di bagian kepala dan torso.

Polisi juga menyatakan penyebab kematiannya adalah pembunuhan.

Rapper Nisey Hussle meninggal dunia di usia 33 tahun. Ia tewas setelah ditembak.

Peristiwa penambakan itu terjadi di sekitar toko Marathon Clothing Company miliknya yang terletak di Los Angeles, Minggu (31/3) waktu setempat.

Tonton juga: Rapper Nipsey Hussle Meninggal Dunia

[Gambas:Video 20detik]


(srs/nkn)

Photo Gallery

Related Posts :

0 Response to "Polisi Temukan Tembakan di Kepala dan Badan Nipsey Hussle yang Tewas Dibunuh"

Posting Komentar