Dengarkan Dulu Lagu Ini Sebelum Menonton Westlife

Jakarta - Westlife akan menggelar konsernya selama dua hari di ICE BSD, Tangerang Selatan yakni pada 6 dan 7 Agustus 2019. Konser tersebut merupakan reuni dalam tajuk 'The Twenty Tour'.

Sebelum menonton konsernya, ada baiknya kalian mendengarkan dulu sejumlah lagu yang detikHOT rangkum.

'If I Let You Go'

Lagu tersebut merupakan salah satu hits dari Westlife yang paling sukses. 'If I Let You Go' rilis pada 9 Agustus 1999 sebagai single kedua dari album self-titled Westlife.

[Gambas:Youtube]


'I Have A Dream'

'I Have A Dream' sebenarnya merupakan lagu milik ABBA. Akan tetapi Westlife menyanyikan ulang lagu tersebut dan menjadi salah satu lagu paling sukses.

[Gambas:Youtube]

'Flying Without Wings'

Lagu ini terdapat dalam album self-titled Westlife. 'Flying Without Wings' merupakan single ketiga dari album itu dan rilis pada 18 Oktober 1999.

[Gambas:Youtube]

'Seasons in the Sun'

'Seasons in the Sun' merupakan versi bahasa Inggris dari lagu 'Le Moribond' yang merupakan penyanyi dan penulis lagu asal Belgia.

[Gambas:Youtube]

'Better Man'

Setelah lama vakum, akhirnya Westlife kembali bergabung untuk reuni. Mereka pun merilis materi baru, salah satunya adalah lagu 'Better Man'.

[Gambas:Youtube]

Simak Video "Hore! Konser Westlife di Indonesia Ditambah Sehari"
[Gambas:Video 20detik]
(srs/tia)


Photo Gallery

Related Posts :

0 Response to "Dengarkan Dulu Lagu Ini Sebelum Menonton Westlife"

Posting Komentar