Jakarta - Sudah bukan rahasia lagi kalau Barack Obama begitu suka mendengarkan musik. Tapi tak banyak yang tahu jika ia ternyata senang mendengarkan 'Senorita'.
Lagu kolaborasi Shawn Mendes dan Camila Cabello itu masuk ke dalam daftar musik yang didengarkan Obama pada musim panas 2019.
[Gambas:Instagram]
Daftar tersebut berisi 44 musik yang begitu beragam, mulai lagu baru dan lama hingga variasi genre ada di dalamnya.
"Dengan musim panas yang akan berakhir, inilah contoh apa yang aku dan Michelle dengarkan, beberapa baru, beberapa lama, beberapa tempo cepat, beberapa tempo lambat, semoga kalian menikmati," ungkap Obama.
Selain 'Senorita' ada juga lagu 'Too Good' dari Drake dan Rihanna. Obama juga mengaku mendengarkan 'Shining' dari DJ Khaled yang berkolaborasi dengan Beyonce dan Jay-Z.
[Gambas:Youtube]
Simak Video "Wiw! Via Vallen Cover Lagu ''Senorita'' Versi Koplo"
[Gambas:Video 20detik]
(dar/dal)
Related Posts :
Chrisye di Mata Para ArtisJakarta - Hari ini, 70 tahun lalu, Chrisye lahir di Jakarta. Meski telah tiada, dirinya terus dikena… Read More...
Kenal Lebih Dekat Chrisye di Hari LahirnyaJakarta - Hari ini, 70 tahun lalu, Chrisye lahir di Jakarta. Meski telah tiada, 'lilin kecil' sang l… Read More...
Chrisye: Semangat Bermusik Saya Tak Pernah MatiJakarta - Sederet hits pernah dilahirkan, banyak penghargaan yang diraih. Bahkan ketika sudah tiada,… Read More...
Vokalis The Cars Meninggal DuniaJakarta - Kabar mengejutkan datang dari band rock The Cars. Sang vokalis, Ric Ocasek, ditemukan meni… Read More...
Ariana Grande Kesal Dicecar Peringkat Tangga Lagu oleh Netizen
Jakarta - Sebagai musisi, karyanya nangkring di tangga lagu tentu membanggakan. Namun jika hal itu … Read More...
0 Response to "Sstt.. Obama Ternyata Juga Suka 'Senorita'"
Posting Komentar