Data itu dilansir oleh Los Angeles Times yang dikutip detikHOT, Jumat (30/12/2016). Coldplay berada di urutan paling atas mengalahkan dua musisi dunia lainnya.
Sebanyak 2,7 juta tiket terjual pada tahun ini. Penjualan itu didukung oleh rangkaian tur konser 'A Head Full of Dreams' yang menyambangi beberapa negara.
Di urutan kedua ada Springsteen. Mereka berhasil menjual sebanyak 2,4 juta tiket pada rangkaian konsernya tahun ini.
Kemudian ada Beyonce di posisi berikutnya. Penyanyi yang memboyong 9 nominasi Grammy itu menjual 2,2 juta tiket konser.
(dar/mmu)
Photo Gallery
1 1 2 3 4 5 6
0 Response to "Tiket Konser Coldplay Paling Laku Tahun Ini, Berapa Jumlahnya?"
Posting Komentar