Sejak tahun lalu, Kanye West tengah mempersiapkan album baru. Dan minggu ini, suami Kim Kardashian itu kembali ke studio di Wyombing untuk menyelesaikan proyek tersebut.
Dilansir dari TMZ (13/03/18), beberapa rapper kenamaan diundang ke Wyoming untuk andil di dalam penggarapan album ini. Beberapa rapper itu termasuk Travis Scott.
Foto-foto mereka di Wyoming telah tersebar. Travis Scott juga memposting fotonya sedang berada di kawasan Jackson Hole. Begitu juga managernya, David Stromberg.
Astroturf
A post shared by flame (@travisscott) on Mar 9, 2018 at 7:41pm PST
Selain Travis, Produser Pi'erre Bourne dan ASAP Bari juga memposting foto mereka tengah berada di kawasan yang sama.
(Cindy Ika Putri/ken)
Photo Gallery
1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20


0 Response to "Kanye West Garap Album Baru Bareng Travis Scott"
Posting Komentar