Jakarta - Meski sudah tidak lagi berstatus sebagai Anggota DPR RI,
Anang Hermansyah masih menaruh fokus ke parlemen. Ia berharap Anggota DPR periode 2019-2024 bisa menyuarakan isu yang sama dengannya.
"Saya berharap DPR periode 2019-2024 dapat senantiasa menyuarakan masalah di bidang hak cipta dan musik di Indonesia," ujar Anang di Jakarta, Rabu (2/10/2019).
Anang menilai pengawasan dan legislasi yang dimiliki DPR seharusnya bisa dioptimalkan. Apalagi, menurutnya, tantangan dunia musik ke depan akan jauh lebih berat.
"Di masa-masa mendatang tantangan di bidang hak cipta dan musik semakin berat. Salah satunya imbas digital yang kian masif," kata Anang.
"Saya berharap teman-teman DPR periode baru, khususnya dari kalangan seniman dapat lebih aktif untuk menyoroti masalah di bidang hak cipta dan musik," lanjutnya.
Simak Video "Di Kanada, Anang Mau Balas Dendam Prank Aurel dengan Setan Bule"
[Gambas:Video 20detik]
(dar/tia)
Related Posts :
John Legend Rayakan Keberagaman dalam Video Klip 'Surefire'Jakarta - Jika cinta kepada sesama dianggap dapat menyatukan perbedaan, mungkin pesan itu juga yang … Read More...
Tak Takut ISIS, Celine Dion, J.Lo Hingga Mariah Carey Tetap KonserJakarta - Sejumlah musisi, Celine Dion, J.Lo, Mariah Carey, dan Backstreet Boys menegaskan, mereka a… Read More...
Brown Sugar Rilis Single 'Masih Kurasakan'
Jakarta - Band beraliran soul dan RnB asal Bandung yang terbentuk sejak tahun 1999, Brown Sugar, ke… Read More...
Lihat Potensi 5 Anak Poso, Glenn Fredly Tertarik Bertemu Sang PelatihJakarta - Baru-baru ini, Glenn Fredly dikabarkan tengah mencari keberadaan lima orang anak yang meny… Read More...
Chris Cornell Disebut Konsumsi Obat Terlarang Sebelum Gantung DiriJakarta - Chris Cornell dinyatakan meninggal dunia pada Kamis (18/5). Kini beredar kabar sang musisi… Read More...
0 Response to "Anang Harap Isu Musik dan Hak Cipta Terus Disuarakan di DPR Periode Baru"
Posting Komentar